Kamis, 07 Maret 2019

Bersama Atasi Bencana Di Jawa Timur


*BSMI JATIM PEDULI BENCANA*

(05/03) Intensitas hujan yang cukup tinggi mengakibatkan wilayah Jawa Timur terjadi Banjir, Longsor dan Puting Beliung.
Informasi BPBD tercatat
1. Terjadi Banjir di Kab Madiun dengan jumlah 18 Desa Terdampak Banjir

2. Terjadi Banjir di Kab Nganjuk dengan jumlah 11 Desa Terdampak Banjir

3. Terjadi Banjir di Kab Ngawi dengan jumlah 8 Desa Terdampak Banjir

4. Terjadi puting beliung di Probolinggo dengan korban 1 orang meninggal Dunia

5. Terjadi Banjir di Kab Ponorogo dengan jumlah 19 Desa Terdampak baniir. Ada 3 titik pengungsian dg jumlah pengungsi 543 orang

6.  Terjadi Banjir di Trenggalek dengan jumlah 10 desa terdampak banjir serta terjadi tanah Longsor di 3 titik

_*Ulurkan Tangan Membantu Sesama*_

Ke Rekening Bank Syariah Mandiri
kode bank 451
an BSMI Jawa Timur
7063416872

Kode Transfer diberikan angka "03" di belakang nominal
Contoh Rp. 1.000.003,-

Konfirmasi Transfer
Nama_ Jumlah Nominal_ alamat kirim ke WA 089656858371

*Kantor BSMI Jawa Timur*
Jl Mojo 3 no 33 Surabaya
Tlpn 031-5952248, 089656858371


_Selamatkan Satu Jiwa Sambung Seribu Asa_

#prayforJatim
#careforlife
#kemanusiaantanpabatas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar