Selasa, 16 Oktober 2018
BSMI Peduli Gempa Pulau Sapudi Sumenep
REPORTASE KEMANUSIAN BULAN SABIT MERAH INDONESIA JAWA TIMUR UNTUK SAPUDI
SELASA 16 OKTOBER 2018
Gempa yang menimpa Pulau Sapudi Sumenep yang Mengakibatkan Rumah Hancur.
Jumlah Rumah rusak sementara :
1. Ds. Gayam 20 rumah
2. Ds. Prambanan 159 rumah
3. Ds. Pancor 84 rumah
4. Ds. Gendang barat 62 rumah
5. Ds. Gendang timur 14 rumah
6. Ds. Nyamplong 18 rumah
7. Ds. Karang tengah 21 rumah
Jumlah 378 rumah rusak.
15-16 Oktober 2018.
Alhamdulillah, setelah melakukan perjalanan kurang lebih 7 jam lewat darat dan Laut dari Sekretariat Sumenep (Jl Dr Cipto Sumenep) menuju lokasi Sapudi Sumenep pada jam 20.00 malam sampai dengan selamat. Zona 2 Bulan Sabit Merah Indonesia Provinsi Jawa Timur yang di wakili BSMI Sumenep dan BSMI Pamekasan, sesampainya di lokasi besoknya langsung berkoordinasi dengan Kepala Dusun Salabrata Ds Bramban untuk memberikan pelayanan kemanusian, kesehatan dan penyaluran logistik.
Terdapat 150 Kepala Keluarga yang sudah terlayani.
BULAN SABIT MERAH INDONESIA JAWA TIMUR
Selamatkan Satu Jiwa Sambung Seribu Asa
CARE for LIFE
HAPUS NESTAPA BUMI PULAU SAPUDI SUMENEP
Rekening Bank Syariah Mandiri
kode bank 451
an BSMI Jawa Timur
7063416872
Kode Transfer diberikan angka "55" di belakang nominal
Contoh Rp. 1.000.055,-
5irmasi Transfer
Nama_ Jumlah Nominal_ alamat kirim ke WA 089656858371
Kantor BSMI Jawa Timur
Jl Mojo 3 no 33 Surabaya
Tlpn 031-5952248, 089656858371
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar